ketika tak bisa bicara, maka tuliskanlah, jika tak mampu menuliskan, maka tersenyumlah, setidaknya mereka tidak akan tahu jika kamu sedang tidak baik baik saja..

CLASS F GROUP

Minggu, 11 Juni 2017

| 0 komentar

Ditulisnya 1 September 2013,  ketika aku nyari kapan sih aku mulai masuk kuliah. Okay, jika dihitung hari, belum genap 4 tahun menjadi mahasiswi. Tapi pelajaran dan ilmu yang didapat lebih dari sekolah SD yang 6 tahun lamanya. Pengalaman yang dilewati lebih sulit daripada pertama kali belajar renang dan makan pedes. College world? Was amazing!!!!

Here my story, mungkin 1 September 2013, okay aku tak ingat kapan tepatnya, tapi begitu yang tertulis di akademik. Hari pertama menjadi mahasiswi, dan aku nangis 3 hari berturut turut dikamar kos. Sedih pertama kali jauh dari rumah, dapet kosan pertama kali yang Oh My God that was catastrophe. Sudahlah, kau tak perlu tahu kelanjutannya.

Sepertinya Tuhan terlalu sayang padaku, membuatku duduk di kelas yang kau tahu bagaimana situasinya. Lalu, terbuatlah sebuah grup di Line, namanya ‘CLASS F GROUP’. Isinya? Mahasiswa dan mahasiswi yang memiliki npm berdekatan, bisa jadi saling sayang.

Aku tidak akan mengaku jika aku dekat dengan mereka semua, tapi aku akan menyatakan jika hubungan kita semua baik baik saja. Tidak ada yang salah, kita saling memfollow di instagram, kecuali digong yang ga ngefolback si ‘jangan kau sebut namanya, nanti pundung lagi’. saling meng-add satu sama lain di line, bertukar sapa jika bertemu, dan yang terpenting adalah saling chat ketika ada tugas yang gak dimengerti.

Oke skip, itu membahagiakan. Kau bisa bertemu dengan banyak orang, berkenalan dengan banyak suku, berbincang dengan orang baru. Ini nikmat Tuhan, yang sebentar lagi tak bisa lagi ku nikmati. Atau mungkin sudah? Karena 9 Mei kemarin katanya aku sudah bukan lagi mahasiswi L.
Mungkin, kita gak banyak ngomong kaya Fajar yang lagi ngasih ceramah tentang OCD, gak banyak saling tuker fikiran juga kaya si Qobul yang lagi ngomongin…. Yeah you know who she is >,< hahaha  tapiiii…. Semoga hubungan baik ini tetep bisa ada dan terjaga.

9 Juni kemarin, terimakasih. Momen itu berhasil membuat Didi dan Angga ingin Bukber part 2. Buka puasa terakhir bareng kelas? Semoga bukan yang terakhir, aku berdoa semoga kita bakal bertemu ditempat dan waktu yang lebih indah suatu hari nanti. Tuker kado eventnya manis sekali, terimakasih untuk idenya Della dan Shilda. Selamat untuk Kakung yang dapet wadah minum birunya. Dan Ines yang sabar  yaaa…. dapet apalah itu sejenis kaos kaki?????

Terimakasih Kahfi, udah ngomong ke bapak bapak atau apalah itu supaya geura get out hahaha, jadi aku dan Sofi bisa duduk buat nunggu buka disebelah Adina. Habib, ada salam dari si itu, iya kamu tau siapakan? hehehe. Buat Adit, Niken sama Risman, makasih buat dokumentasinya, kalian luar biasa. Tiara, cepat sehat ya de. Untuk yang sedang proses otw sidang akhir, semangatttt!!!

Terimakasih!!!!

Thank you for being Class F member. You have to know that I feel so grateful because God allow me to know you all guys! I can’t say one by one of your name, but I wanna you guys know that Sincerely I wanna say THANK YOU.
Terimakasih untuk kurang lebih 4 tahun kebelakang. Kalian luar biasa.
Jangan lupa solat ya!

With love,


132050285
aku tidak pandai bicara, menghitungpun aku tak pintar. lebih baik menuliskan agar bisa terdengar. maafkan segala kekurangan,terimakasih sudah membaca..